Skip to main content

4 Cloud Mining Terpercaya dan Terbaik

Bagi kalian yang suka dengan mata uang kripto khususnya Bitcoin, pasti tidak asing lagi dengan istilah cloud mining. Cloud mining adalah cara termudah dan instan untuk menambang koin. Ada banyak situs yang dapat digunakan untuk mendapatkan mata uang kripto. Namun, pastinya Anda ingin tahu kan mana situs terpercaya dan terbukti membayar user yang menggunakan layanan tersebut? Berikut akan dijelaskan 4 cloud mining terpercaya yang bisa Anda coba untuk menambang koin Anda.


4 Cloud Mining Terpercaya

Beberapa situs untuk mining koin yang terbukti membayar para user antara lain Genesis Mining, Hashnest, Hashflare, dan Hashing24.

Genesis Mining
Genesis Mining adalah perusahaan penyewa jasa mining dengan harga yang bisa dikatakan murah. Situs terpercaya ini juga menawarkan berbagai pilihan pool. Pada SHA256, koin yang ditawarkan seperti Bitcoin, Litecoin, Darkcoin, serta koin lainnya. Sedangkan X11 menawarkan beberapa koin seperti Dogecoin, Litecoin, Bitcoin, Dash, Namecoin, dan sebagainya. Nah, untuk Ethereum menawarkan koin seperti Ether dan Bitcoin.

Situs ini selalu menambahkan koin baru dan mempunyai fitur spesial bernama “Genesis Mining Advanced Autotrader”. Perusahaan kredibel dan profesional ini pun berada di 3 lokasi yaitu Amerika, Eropa, serta Asia. Kelebihan lain dari Genesis Mining adalah pembayarannya cukup sekali seumur hidup dan banyak tawaran metodenya seperti menggunakan kredit VISA, Bitcoin, atau metode lainnya.

Hashnest
Hashnest merupakan tempat untuk menambang koin yang diluncurkan oleh Bitmain. Bitmain itu sendiri merupakan perusahaan pencipta hardware untuk menambang koin bernama Antminer. Hashnest diperkenalkan ke publik pada tanggal 1 September 2014 melalui forum bitcointalk. Mining pool yang digunakan oleh platform ini adalah pool milik mereka sendiri bernama Ant Pool.

Kelebihan dari Hashnest sebagai berikut :
Dapat dipastikan pool asli
Pajak tidak tinggi
Proses pembayaran sangat cepat
Sistem market aman, nyaman, dan mudah
Dashboard menarik dan sangat membantu untuk menganalisis keuntungan

Hashflare
Platform ini adalah platform berkualitas dan juga telah terbukti membayar usernya. Hashflare merupakan anak dari perusahaan pembuatan dan penjualan peralatan pertambangan mata uang kripto bernama HashCoins. Perusahaan tersebut didirikan pada tahun 2013, sedangkan Hashflare sendiri diluncurkan oleh HashCoins pada awal tahun 2015.

Hashflare mempunyai beberapa kelebihan yaitu :
harganya murah
keuntungannya mencapai 160% pertahun
Hasil dari BTC bisa dijadikan Hash Power lagi
Tersedia banyak pilihan pool
Control Panel mudah digunakan
Payout tepat waktu
Bayar per Hash
Paket aktif selamanya

Hashing24
Satu lagi tempat untuk menambang koin terpercaya adalah Hashing24. Hashing24 merupakan situs yang bekerjasama dengan perusahaan salah satu penambang terbesar yaitu BitFury. Selain itu, Hashing24 juga telah terdaftar di pool Blockhain. Situs yang memiliki pusat data di Irlandia dan Georgia ini merupakan situs resmi juga terpercaya sejak 2012.

Beberapa kelebihan jika Anda menggunakan Hashing24 adalah :
Promo diskon untuk anggota baru
Sistem kinerja tertinggi, namun biaya kecil
Proses withdraw atau penarikan cepat
Garansi uptime 100%
Kontrak seumur hidup dan tidak ada tambahan fee
Menggunakan Chip ASIC terbaru
Banyak metode yang dapat dipilih untuk pembayaran

Yaa itulah informasi tentang 4 cloud mining terpercaya. Semoga informasi tersebut bermanfaat dan menambah pengetahuan Anda. Anda pun dapat membuktikan kebenaran tentang platform tersebut dengan mencobanya. Selamat mencoba para trader.


Ikuti Program Give Away Coin Gratis dari Admin Blog

Program give away ini mempunyai nilai yang kecil, tapi sangat berguna untuk yang belum pernah mempunyai coin sebelumnya. Oleh karena itu, untuk mencegah fraud activity pada program ini, maka mulai 17 Feb 2018 dan seterusnya give diharapkan hanya untuk pribadi yang belum punya akun VIP sebelumnya.

Give Away (GA) Vip Bitcoin Indonesia
Untuk yang belum ada akun harap mendaftar akun VIP Bitcoin.co.id. Bagi yang mendaftar melalui link diatas silahkan claim 100 s/d 500 coin DOGE GRATIS dari ADMIN blog. Selanjutnya DOGE ini bisa disimpan atau dikonversi ke bitcoin. Silahkan komen dikomentar ya jika sudah berhasil daftar, tinggalkan nama user VIPnya juga di kolom komen.

Kalo belum verifikasi email dan identitas jangan claim DOGE ya om bro.
Yang sudah verifikasi email dan identitas:
1. Mu____sih
2. Izz_m B_yu As_ar
3. S_tr_o p_n_u p__n_to

Daftar yang claim tapi tidak terdaftar (Sementara belum bisa release dogenya)
1. suntomo laytno
2. cahya dinihari (Dawn Light - Dokdroid)
3. Mochammad nur lathif

Untuk lainnya ditunggu verifikasi email dan identitas ya mas mas mbak mbak. Untuk yang belum ada akun daftarnya disini akun VIP Bitcoin.co.id.

Comments

Popular posts from this blog

Cara Mendapatkan Bitcoin Gratis dengan Cepat 2018

Pada akhir akhir ini mata uang virtual atau tidak nyata memang terkenal di Indonesia maupun di dunia. Bitcoin adalah mata uang virtual yang memiliki nilai tukar tinggi. Maka tak heran banyak orang orang yang berbondong bondong untuk memilikinya. Cara memilikinya ada berbagai cara seperti melalui pc, handphone dan masih banyak lagi. Bagi kalian yang menginginkannya secara gratis, kalian harus mengetahui beberapa cara mendapatkan bitcoin gratis dengan cepat 2018. Jika memilikinnya secara gratis, anda akan memperoleh banyak keuntungan. Kalian bisa memenangkan mata uang secara cuma cuma jika mendapatkannya. Apakah anda tau? Harga satu mata uang virtual itu sama saja dengan harga 1 kilogram emas. Jadi tunggu apa lagi, segeralah mengetahui cara memperoleh uang virtual ini dengan cuma cuma. Berikut Adalah Cara Mendapatkan Bitcoin Gratis Cepat 2018 Dibawah ini akan dijelaskan beberapa cara memiliki bitcoin dengan gratis atau secara cuma cuma. Lets check it! 1. Give Away (GA) Vip Bitcoi...

Cara Kerja Bitcoin Bagaimana Sih

Pada era modern ini bitcoin memang terkenal di masyarakat Indonesia bahkan dunia. Diperkenalkan mulai tahun 2013. Semua orang di dunia juga tidak tahu siapa yang menciptakannya dunia ini. Anda yang berminat untuk menginvestasikannya tentunya harus mengetahui beberapa cara kerja bitcoin. Bagi para pemula pastinya bingung bagaimana proses kerjanya. Ada dua cara untuk bisa mendapatkan bitcoin . Cara pertama adalah mendapatkannya dengan gratis dan kemudian cara kedua adalah menginvestasikan uang anda untuk membeli salah satu investasi ini. Untuk menjadi sukses dalam penginvestasian, langkah pertama yang harus diketahui adalah bagaimana kerja dan pemrosesan bitcoin seperti penjelasan dibawah ini. Penjelasan Tentang Beberapa Proses Kerja Bitcoin Untuk anda pemula yang belum mengetahui bagaimana proses kerjanya, langsung saja menyimak penjelasan dibawah ini. Let check it! Mengecek saldo atau rantai – blok Pastinya kalian para pemula bertanya tanya apa itu saldo atau rantai – blok b...

Cara Mining Dogecoin

Telah banyak diketahui bahwa istilah dogecoin berawal dari lelucon pada sebuah tontonan animasi. Namun siapa sangka, kini dogecoin telah diluncurkan secara nyata pada akhir tahun 2013. Banyak kelebihan yang dimiliki oleh dogecoin jika dibandingkan dengan mata uang virtual lainnya yang sebelumnya pernah menghebohkan dunia. Hal tersebut memicu banyaknya orang mencari tahu cara mining dogecoin dan ternyata dapat dilakukan dengan mudah dan gratis. Berikut Cara Melakukan Mining Dogecoin Ada beberapa langkah yang dapat Anda lakukan untuk menambang altcoin doge hanya dengan melalui software. Software yang disarankan untuk mining atau menambang dogecoin di bawah ini menggunakan software CoIntellect. Berikut ini uraian lengkap dari awal pengunduhan hingga akhirnya nanti dapat digunakan. Mendaftarkan diri menggunakan link refferal dari orang lain Syarat pertama ini tergolong unik, karena tidak hanya diharuskan untuk mengisi data diri tetapi Anda juga harus mengisi link yang telah diguna...